Berita Sekolah

blog-img
26 Jun 2023 - 22:39

Kegiatan Purna siswa di SLB Widya Mulia

Diposting oleh Admin | Event / Kegiatan | 26 Jun 2023 - 22:39

Pada Rabu, 21 Juni 2023, SLB Widya Mulia melaksanakan kegiatan purna siswa. Pada acara ini diikuti oleh siswa kelas VI SDLB, IX SMPLB, dan XII SMALB yang telah lulus bersama dengan wali siswa atau orang tua.

Acara ini juga sebagai momen menyerahkan kembali siswa kepada orang tua. Untuk kelas VI dan IX selamat melanjutkan jenjang berikutnya. Serta untuk kelas XII semoga ilmu yang sudah didapatkan disekolah dapat diterapkan di lingkungan masyarakat.

Populer